Bingung Cara Mengolah Daging Kurban Agar Empuk dan Lezat? Yuk Coba Enam Cara Berikut Ini!

- 27 Juni 2022, 17:00 WIB
 Ilustrasi, tips mengolah daging kurban agar lebih empuk
Ilustrasi, tips mengolah daging kurban agar lebih empuk /Pixabay/webandi/

Metode ini sangat baik untuk mengolah daging kurban menjadi steak dan daging yang kaya lemak, suhu yang tinggi memungkinkan membuat lemak berlebih meleleh sehingga membuat daging menjadi lebih empuk dan lezat.

Baca Juga: Wajib Tahu! Berikut Ketentuan Hewan yang Bisa Dikurbankan Serta Waktu Utama Pelaksaan Kurban

6. Memasak perlahan di wajan
Jika Anda tidak dapat mengaplikasikan metode di atas, Anda dapat memilih metode ini dalam membuat daging kurban menjadi empuk.

Pertama, memasak daging kurban dalam wajan menggunakan api kecil, jaringan ikat yang menyatukan serat otot akan meleleh serta membuat daging lebih empuk saat dikunyah.

Agar tidak membuat daging kurban menjadi kering saat dimasak, kamu dapat membasahi daging di dalam wajan dengan air, atau kaldu.

Demikian informasi seputar cara mengolah daging kurban agar empuk saat dimakan.

Sebelumnya artikel ini tayang di PR BEKASI berjudul "Jelang Idul Adha 2022, Simak 6 Tips Mengolah Daging Kurban Agar Menjadi Empuk dan Lezat" (Hafrisyah Maulana/PR Bekasi)

Halaman:

Editor: Nadia Fairuz Azzahro

Sumber: PR Bekasi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah