Sertifikat Vaksin Jokowi Bocor ke Publik, Begini Penjelasan Ahli IT

- 3 September 2021, 18:21 WIB
Sertifikat Vaksin Jokowi Bocor Dari Peduli Lindungi, Begini Penjelasan Ahli IT
Sertifikat Vaksin Jokowi Bocor Dari Peduli Lindungi, Begini Penjelasan Ahli IT /instagram @jokowi/

Alfons menyoroti sistem otentikasi Peduli Lindungi yang hanya mengandalkan nama lengkap dan NIK untuk menampilkan data vaksinasi.

Baca Juga: Peneliti Amerika Serikat Temukan Pendeteksi Mutakhir Untuk Pasien Covid19, Gunakan Artificial Intelligence

Hal tersebut berdampak pada siapapun yang memiliki NIK dan nama lengkap seseorang dapat mengakses data sertifikat vaksin di Peduli Lindungi.

Menurut pantauan MEDIA TULUNGAGUNG saat ini data sertifikat vaksin Jokowi sudah tidak bisa diakses dengan menggunakan NIK dan nama yang beredar.

Diketahui pihak Kemenkes sudah menutup akses ke data Jokowi dan beberapa pejabat lainnya yang berpotensi dibuka oleh pihak tidak bertanggungjawab.***

Halaman:

Editor: Yoga Adi Surya

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini