Pengacara Brigadir J Ungkap Temuan Dana 300 Triliun Untuk Capres 2024, Sebut Investasi Atas Nama Perempuan

- 27 Agustus 2022, 11:45 WIB
Dirut PT Taspen Antonius Nicholas Stephanus Kosasih dan Kamaruddin Simanjuntak
Dirut PT Taspen Antonius Nicholas Stephanus Kosasih dan Kamaruddin Simanjuntak /taspen.co.id dan tangkapan layar video viral

"Dirut PT Taspen disuruh mengelola uang Rp300 T, entah disuruh atau atas inisiatif sendiri memacari berbagai wanita. Ketemu Muslim dia Muslim, padahal dia Katolik, ketemu Hindu, Hindu dia nikahnya. Ketemu Kristen, Kristen dia, semua agama dilakonin, kesannya Nusantara banget," bongkar Kamaruddin Simanjuntak.

Baca Juga: Ferdy Sambo Hanya Bisa Diberhentikan oleh Presiden Jokowi, Ternyata Ini Alasannya!

Baca Juga: Bukan Sembarang Orang! Ternyata Sosok Ini yang Hanya Bisa Berhentikan Ferdy Sambo!


"Wanita-wanita ini dititipi uang dengan cara uang yang Rp300 Triliun diinvestasikan. Lalu ada cash back, cashback dari investasi atas nama perempuan-perempuan ini, yang tidak dinikahi secara resmi,hanya secara ghaib," ujar Kamaruddin Simanjuntak.

"Hebatnya lagi, wanita-wanita ini bisa transaksi Rp200 juta per hari," bongkar pengacara vokal ini. ***(Tining Syamsuriah/SeputarTangsel)

 

 

Artikel ini sebelumnya tayang di Seputartangsel.pikiranrakyat.com dengan judul "Pengacara Brigadir J Bongkar Dana Capres Rp300 Triliun, Faisal Assegaf: Mabes Polri Harus Berani Tindak Tegas"

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Seputar Tangsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini