Jadi Tersangka Kasus Brigadir J, Irjen Ferdy Sambo Akan Dipecat? Dedi: Sidang KKEP yang Memutuskan

- 10 Agustus 2022, 18:28 WIB
Benarkah Ferdy Sambo akan dipecat usai ditetapkan sebagai tersangka kasus Brigadir J?
Benarkah Ferdy Sambo akan dipecat usai ditetapkan sebagai tersangka kasus Brigadir J? /PMJ News

MEDIA TULUNGAGUNG - Hingga saat ini kasus tewasnya Brigadir J masih menjadi sorotan publik.

Kasus kematian Brigadir J di kediaman irjen Ferdy Sambo menjadi buah bibir media lantaran dinilai mengandung kejanggalan di dalamnya.

Bahkan pihak keluarga sempat meminta untuk melakukan autopsi ulang jenazah Brigadir untuk mengungkap atau mendalami kasus ini.

Baca Juga: Cek Fakta: Ferdy Sambo Mencoba Kabur dari Mako Brimob, Aparat Langsung 'Dor', Benarkah?

Dalam kasus tersebut baru-baru ini Irjen Ferdy Sambo telah ditetapkan sebagai tersangka.

Keputusan terkait pemecatan Sambo nanti akan ditentukan setelah sidang KKEP (Komisi Kode Etik Polri).

Dikutip oleh MEDIA TULUNGAGUNG dari laman PMJ News pada 10 Agustus 2022.

"Ya nanti sidang KKEP yang memutuskan," ujar Kadiv Humas Polri Irjen Pol Dedi Prasetyo.

Baca Juga: Barang Bukti Dikumpulkan, Kapolri Tetapkan Ferdy Sambo Sebagai Tersangka Baru Kasus Brigadir J

Halaman:

Editor: Nadia Fairuz Azzahro

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini