Kasus Gagal Ginjal Akut Misterius Meningkat, Inilah Tindakan yang Perlu Dilakukan Orang Tua

- 24 Oktober 2022, 22:18 WIB
Ilustrasi Pasien Gagal Ginjal Akut
Ilustrasi Pasien Gagal Ginjal Akut /pixabay/

Baca Juga: Unggah Meme Hewan Kocak, Akun Instagram dan Twitter Milik Kaesang Pangarep Diduga Kena Hack

Kenali Gejala

Alih-alih khawatir dan panik, mengenali gejala yang menandakan penyakit ginjal akut pada anak akan lebih membawa manfaat. Dengan mengenali gejalanya, tentunya akan lebih dapat mengambil tindakan yang diperlukan.

Melansir Sehatnegeriku.kemkes.go.id pada 19 Oktober 2022, penyakit gagal ginjal akut ini ditandai dengan beberapa gejala yang bisa dikenali seperti:

Baca Juga: Maraknya Gagal Ginjal Akut pada Anak, BPOM Beberkan Temuan Konsumsi Sirup Obat Dilapangan

· Diare

· Mual

· Muntah

· Demam dalam waktu 3 hingg 5 hari

· Batuk dan Pilek

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x