Jika Anda Sering Mengalami Kesemutan, Tandanya Ada Beberapa Masalah Kesehatan? Ini Penjelasan dr. Zaidul Akbar

- 9 September 2021, 08:30 WIB
dr Zaidul Akbar jelaskan mengenai kesemutan
dr Zaidul Akbar jelaskan mengenai kesemutan /Tangkapan layar YouTube/dr. Zaidul Akbar Official

MEDIA TULUNGAGUNG – Sebagai seorang ulama dan juga ahli kesehatan, dalam setiap ceramahnya dr. Zaidul Akbar selalu membahas mengenai pola hidup sehat.

Sebab, bagaimanupun pola hidup sehat sangatlah penting, dan kenikmatan yang sangat berharga.

Namu sayangnya, masih banyak orang yang tak menghiraukan cara menjaga kesehatannya.

Dan ketika telah jatuh sakit baru merasa menyesal, tentang pola hidup yang dijalaninya selama ini.

Baca Juga: Anda Sering Mengalami Perut Kembung? Berikut Cara Ampuh Mengobatinya yang Jarang Diketahui Orang

Dalam sebuah kesempatan, praktisi dr. Zaidul Akbar menjelaskan mengenai beberapa masalah kesehatan yang ditandai dengan adanya kesemutan.

Bagi sebagian orang kesemutan sudah dianggap biasa karena terjadi tidak begitu lama.

Umumnya kesemutan terjadi pada bagian tubuh seperti kaki dan tangan karena terlalu lama dalam posisi tertentu.

Akan tetapi dr. Zaidul Akbar menyebutkan ada beberapa gangguan kesehatan yang ditandai dengan terjadinya kesemutan.

dr. Zaidul Akbar mengungkapkan hal tersebut saat menjawab pertanyaan dari seseorang.

Halaman:

Editor: Muhammad Irfan Masruri

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x