Cara Menjaga Saluran Pernafasan Agar Tetap Sehat yang Jarang Diketahui Banyak Orang Menurut dr. Zaidul Akbar

- 6 September 2021, 10:42 WIB
Berikut penjelasan dr Zaidul Akbar mengenai cara menjaga saluran pernafasan
Berikut penjelasan dr Zaidul Akbar mengenai cara menjaga saluran pernafasan /Tangkap layar Youtube.com/dr. Zaidul Akbar Official

MEDIA TULUNGAGUNG – Setiap manusia yang masih hidup pasti selalu bernafas, sebab tanpa bernafas orang akan mati.

Salah satu organ yang digunakan dalam bernafas adalah saluran pernafasan.

Sehingga sangat penting sekali menjaga saluran pernafasan agar tetap sehat.

Lantas bagaimana cara menjaga saluaran pernafasan agar tetap sehat?

Dalam sebuah kesempatan dr. Zaidul Akbar pernha menyampaikan mengenai cara menjga saluran pernafasan.

Saluran pernapasan adalah bagian tubuh manusia yang berfungsi sebagai lintasan pertukaran gas.

Baca Juga: Ini yang Akan Terjadi Jika Pria Mengkonsumsi Susu Kedelai atau Produk Susu Nabati Menurut Penjelasan dr Sung

Saluran pernapasan yang berpangkal dari hidung dan berakhir pada paru-paru penting untuk dijaga kesehatannya.

Sebab, saluran pernapasan merupakan organ vital manusia dan akan sangat berbahaya jika mengalami gangguan.

Resiko ketika saluran pernapasan tidak dijaga kesehatannya adalah terjadinya infeksi saluran pernapasan.

Halaman:

Editor: Muhammad Irfan Masruri

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x