Cek Fakta: 1 Hari Ditahan, Ferdy Sambo Coba Kabur, Aparat Lumpuhkan dengan Timah Panas, Cek Kebenaranya

- 8 Agustus 2022, 19:48 WIB
Brimob langsung turun tangan saat Ferdy Sambo melawan untuk dijadikan tersangka, begini fakta sebenarnya.
Brimob langsung turun tangan saat Ferdy Sambo melawan untuk dijadikan tersangka, begini fakta sebenarnya. /Kolase YouTube Refly Harun dan Antara/

MEDIA TULUNGAGUNG - Kuasa hukum Bharada E lainnya, Deolipa Yumara menjelaskan Bharada E mengakui bahwa cerita yang disampaikan kepada masyarakat sejauh ini hanya skenario.

"Kronologi kejadian itu yang disampaikan ke publik itu kronologi kejadian yang direkayasa. Artinya, secara kasar atau secara jelaspun itu dibikinkan skenario untuk diperbuat seolah-olah ada kejadian bela paksa," ujar Deolipa

"Yang mana Bharada E dilakukan bela paksa terhadap upaya penyerangan oleh korban si Yosua," tambahnya.

Baca Juga: 4 Fakta Baru Mengejutkan Kasus Brigadir J, Bharada E Ungkap Skenario Palsu TKP hingga Tangis Istri Ferdy Sambo

Diberitakan sebelumnya, usai ditetapkanya Bharada e sebagai tersangka, dirinya memberikan pengakuan yang mengejutan.

Pengakuan tersebut disampaikan Bharada E melalui pengcaranya Deolipa Yumara.

Deolipa Yumara mengungkapkan kliennya tengah berserah diri kepada Tuhan YME.

Karena itu, Bharada E merasa nyaman dan akan curhat fakta sebenarnya soal kronologi penembakan yang menewaskan Brigadir J.

Baca Juga: Memanas! Mahfud MD Sebut Ada 3 Tersangka Kasus Brigadir J Selain Bharada E dan Brigadir RR, Akan Tambah Lagi?

Deolipa menuturkan Bharada E melakukan upaya bela paksa terhadap penyerangan yang menewaskan Brigadir J.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Seputar Tangsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini