Profil Pendidikan Masa Depan, Di Era Revolusi Industri 4.0

- 6 Desember 2022, 19:46 WIB
Ilustrasi pendidikan.  Pendidikan dimasa sekarang dan masa mendatang merupakan Era Revolusi Industri 4.0, dimana dalam pembelajaran siswa disesuaikan dengan kebutuhan.
Ilustrasi pendidikan. Pendidikan dimasa sekarang dan masa mendatang merupakan Era Revolusi Industri 4.0, dimana dalam pembelajaran siswa disesuaikan dengan kebutuhan. /Freepik/freepik/

Pembelajaran yang relevan dengan Era Revolusi Industri 4,0 sebagai era disrupsi memiliki beberapa ciri, diantaranya:
1. Pembelajaran yang diarahkan oleh siswa terdiri (self directed learning).

2. Pembelajaran dengan multisumber belajar (multi-source).

3. Pembelajaran sepanjang hayat (life-long learning).

Baca Juga: Bocoran Soal Lengkap Kunci Jawaban Tes Guru PPPK 2022, Pembahasan Wawasan Kebangsaan Bagian Kedua

4. Pembelajaran berbasis TIK (ICT based learning).

5. Pembelajaran yang adaptif (adaptive learning)

6. Pembelajaran yang dapat membangun cara padang (growht mindset)

Adapun untul pembelajaran yang diarahkan oleh siswa sendiri, dimaksudkan untuk siwa agar mampu mengambil inisiatif untuk bertanggungjawab terhadap pelajarannya dengan atau tanpa orang lain.***

 

Halaman:

Editor: Nadia Fairuz Azzahro

Sumber: Instagram @ditjen.gtk.kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x