Bocoran Soal dan Kunci Jawaban Tes Guru PPPK 2022 dengan Tema Kompetensi Wawasan Kebangsaan Bagian 1

- 5 November 2022, 17:36 WIB
Ilustrasi Tes PPPK 2022
Ilustrasi Tes PPPK 2022 /Pexels/Startup Stock Photos

 

MEDIA TULUNGAGUNG - Berikut ini adalah bocoran soal lengkap dengan kunci jawaban untutk seleksi ASN Guru PPPK 2022.

Sebagaimana diketahui, pembukaan pendaftaran untuk Guru PPPK 2022 telah dibuka.

Beberapa orang yang ingin mendaftarkan dirinya harus melengkapi semua berkas dan persyaratan.

Baca Juga: Tunjangan Profesi Guru Dihapus? Bagaimana Nasib Tunjangan Sertifikasi Guru 2023? ini Penjelasanya

Selain itu juga, untuk menjamin agar anda lolos dalam seleksi guru PPPK 2022 juga diperlukan belajar untuk menghadapai ujian tes tulis.

Untuk mempersiapkan ujian tersebut, berikut ini bocoran soal dan ujian lengkap dengan pembahasan kompetensi kebangsaan untuk seleksi PPPK 2022.

Baca Juga: Informasi Penting Bagi Guru PAUD hingga SMA, Kemendikbud Sampaikan Tendik Untuk Bersiap pada 8 November 2022

1. Berikut ini merupakan salah satu contoh norma yang berlaku pada masyarakat di Indonesia, yang bertujuan untuk mewujudkan keadilan dalam masyarakat adalah ....

A. perintah memakai helm mengendarai motor
B. larangan membuang sampah ke sungai
C. perintah membayar berbagai macam pajak
D. larangan menerima uang saat pilkada
E. perintah untuk memiliki kartu tanda penduduk

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x