Kemunculan Hepatitis Misterius Sebabkan 3 Orang Anak Meninggal Dunia, Kemenkes Himbau Warga Tetap Waspada

- 4 Mei 2022, 11:06 WIB
kemunculan hepatitis misterius, kemenkes himbau masyarakat agar tetap waspada
kemunculan hepatitis misterius, kemenkes himbau masyarakat agar tetap waspada /promkes.kemkes.go.id

MEDIA TULUNGAGUNG – Kabar terkait penemuan hepatitis akut menjadi buah bibir di berbagai media.

Sudah tercatat sebanyak tiga orang anak meninggal dunia akibat terserang hepatitis akut ini.

Selain itu Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) juga menyebutkan bahwa terdapat 228 anak yang terkena kasus yang sama di 20 negara.

Baca Juga: Sebut Varian Virus Covid 19 Sudah Tidak Bahaya, Dokter Tifa: Harusnya Pemerintah Itu Ngerti Bahwa…..

Pihak Kemenkes menghimbau agar masyarakat tetap waspada terhadap hepatitis misterius ini.

Juru Bicara Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmidzi menyebutkan bahwa pihaknya telah menemukan tiga kasus kematian akibat hepatitis akut.

Hal tersebut disampaikan dalam keteranan resminya pada Senin 3 Mei 2022.

Baca Juga: Punya Bintik Putih di Kuku? Begini Penjelasan dan Penyebanya: Bisa Jadi Indikasi COVID-19

Menurutnya, laporan dari masyarakat akan membantu dalam proses penyelidikan.

Halaman:

Editor: Nadia Fairuz Azzahro

Sumber: pikiran-rakyat com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x