Dibalik Suksesnya Ratu Elizabeth II, Ada Sosok Ayah yang Ternyata Memiliki Keterbatasan Oral di Depan Publik

- 9 September 2022, 13:44 WIB
Ayah Ratu Elizabeth II, Raja George VI
Ayah Ratu Elizabeth II, Raja George VI /National Portrait Gallery/

The Blitz dan hal itu membuat popularitas mereka melambung, karena selain tetap berada di London ia juga hadir dalam masa sulit tersebut bersama dengan warga biasa.

Inggris dan sekutunya memenangkan perang pada tahun 1945, namun Imperium Inggris tidak berlanjut dan Irlandia memutuskan memisahkan diri dari persemakmuran dan diikuti kemerdekaan kemerdekaan India dan Pakistan pada tahun 1947.

George VI menanggalkan gelar Kaisar India pada Juni 1948 dan memakai gelar baru sebagai Kepala Persemakmuran. Ia mengidap penyakit yang berhubungan dengan perilaku sebagai perokok berat.

Baca Juga: Tagar Menteri Mesum Trending Di Twitter, Berkaitan dengan Foto Hot dan Masa Lalu Menpan-RB Azwar Anas?

George VI meninggal di Sandringham House pada tahun 1952 dan digantikan oleh putrinya sebagai Ratu Elizabeth II.***(Dyah Sugesti Weningtyas/Portal Purwokerto)

 

 

 

 

Artikel ini pernah tayang dengan judul 'Kisah Ayah Ratu Elizabeth II, Raja George VI yang Gagap dan Lakukan Latihan Khusus untuk Pidato'.

Halaman:

Editor: Azizurrochim

Sumber: Portal Purwokerto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini