Hari Brimob (Brigade Mobil) 14 November 2022: Sejarah, Peringatan hingga Maknanya

- 14 November 2022, 09:29 WIB
Ilustrasi Hari Brimob (Brigade Mobil) 14 November 2022
Ilustrasi Hari Brimob (Brigade Mobil) 14 November 2022 /

Pada 17 Agustus 1945
Jepang menyerah kalah kepada sekutu , Indonesia memanfaatkan kesempatan ini untuk memproklamasikan kemerdekaan dan pada saat itu pula masa pelatihan Tokubetsu Keisatsu Tai berakhir.

Para anggota Tokubetsu Keisatsu Tai kemudian bersinergi dengan rakyat dan berbagai kesatuan lainnya untuk menjaga mempertahankan kemerdekaan Republik Indonesia.

Pada 21 Agustus 1945
Tk. I. Mohammad Jasin selaku Inspektur Kepolisian,membacakan teks Proklamasi dari pasukan Polisi Istimewa di Markas Kesatuan Polisi Istimewa. Ini dilangsungkan pada apel pagi yang dihadiri semua anggota anggota Polisi Istimewa dan pegawai lainnya.

Pada 14 November 1946
Mobile Brigade (Mobrig) atau sekarang terkenal dengan sebutan Brigade Mobil (Brimob) dibentuk dari gabungan seluruh kesatuan polisi istimewa, barisan polisi istimewa dan pasukan polisi istimewa.***(DendraZaynakyHalim)

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Media Tulungagung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini