Profil Biodata Hadi Zainal Abidin Walikota Probolinggo yang Viral di TikTok Usai Tutup Tempat Karaoke

- 5 November 2022, 18:36 WIB
Walikota Probolinggo, Habib Hadi Zainal Abidin./Humas Pemkot Probolinggo.
Walikota Probolinggo, Habib Hadi Zainal Abidin./Humas Pemkot Probolinggo. /

MEDIA TULUNGAGUNG - Profil Biodata Walikota Probolinggo dapat anda simak melalui artikel ini.

Baru-baru ini sosok Walikota Probolinggo menjadi perhatian warganet, lantaran viral.

Pasalnya Walikota Probolinggo yang bernama Hadi Zainal Abidin ini kerapkali muncul di fyp TikTok.

Baca Juga: Bocoran Soal dan Kunci Jawaban Tes Guru PPK Bagian Ketiga Wawasan Kebangsaan, Lengkap dengan Pembahasan

Berdasarkan informasi, bahwa Walikota Probolinggo viral di tiktok usai kebijakanya dalam menutup tempat karaoke.

Dalam beberapa tampilan video di TikTok, Hadi Zainal Abidin ini terlibat cekcok oleh beberapa orang yang tidak ingin tempat karaokenya di tutup.

Sontak video tersebut mendapatkan banyak apresiasi dari netizen.

Baca Juga: Bocoran Soal Lengkap Kunci Jawaban Tes Guru PPPK 2022, Pembahasan Wawasan Kebangsaan Bagian Kedua

Lantas siapakah sosok Hadi Zainal Abidin Walikota Probolinggo yang Viral di TikTok?

Simak profil dan biodatanya yang dilansir MEDIA TULUNGAGUNG dari Situs resmi Pemerintah Kota Probolinggo.

Nama Lengkap : HADI ZAINAL ABIDIN, S.Pd,MM, M.HP

Tempat/ Tanggal Lahir : Probolinggo, 15 Mei 1979

Alamat Tempat Tinggal : Jl. Lawu No. 39 Kel. Ketapang Kec. Kademangan Kota Probolinggo

Baca Juga: Bocoran Soal dan Kunci Jawaban Tes Guru PPPK 2022 dengan Tema Kompetensi Wawasan Kebangsaan Bagian 1

Jenis Kelamin : Laki ­ laki

Status Perkawinan : Kawin

Agama : Islam

Hobi : Olahraga

Baca Juga: Viral Surat Ancaman Bom di Konser NCT 127, Polisi Turunkan Tim Jibom Untuk sterilisasi di lokasi!

RIWAYAT PENDIDIKAN

S1 IKIP Budi Utomo Malang : 2010

S2 Univ. Teknologi Surabaya : 2011

S2 Univ. Airlangga Surabaya : 2014

Baca Juga: Tunjangan Profesi Guru Dihapus? Kemendikbud Beberkan Nasib Guru hingga Tunjangan PPPK dan Non PNS

PENGALAMAN PEKERJAAN

Pimpinan/ Pengasuh Pondok Pesantren Riyadlus Sholihin : 2005 s/d Sekarang

Penasehat Forum Kemitraan Polisi Masyarakat Kota Probolinggo : 2008 ­ 2013

Wakil Ro’is Syuriah PCNU Kota Probolinggo : 2007 ­ 2012

Mustasyar PCNU Kota Probolinggo : 2013 – 2018

Baca Juga: Cara Mendapatkan bantuan STB Gratis dari Pemerintah , Akhir TV Analaog dan Saatnya Era Digital

Ketua Dewan Syuro DPC PKB Kota Probolinggo : 2005 ­ 2007

Anggota Dewan Syuro DPW PKB Jawa Timur : 2008 ­ 2009

Wakil Sekretaris Dewan Syuro DPW PKB Jawa Timur : 2011 - 2013

Ketua Dewan Tanfidz DPC PKB Kota Probolinggo : 2010 - 2015

Ketua Dewan Tanfidz DPC PKB Kota Probolinggo : 2016 - 2021.***

Editor: Zaris Nur Imami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah