Link Pendaftaran Rekrutmen Pendamping Lokal Desa 2021, Begini Syarat, Jadwal Hingga Cara Daftar

- 20 November 2021, 12:13 WIB
Kementerian Desa PDTT kembai Membuka Lowongan Kerja sebagai Pendamping Lokal Desa (PLD) 2021, ini link dan cara daftar
Kementerian Desa PDTT kembai Membuka Lowongan Kerja sebagai Pendamping Lokal Desa (PLD) 2021, ini link dan cara daftar /CerdikIndonesia/Kementerian Desa PDTT

MEDIA TULUNGAGUNG - Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi membuka kembali rekrutmen Pendamping Lokal Desa (PLD) 2021.

Link dan cara daftar rekrutmen Pendamping Lokal Desa (PLD) 2021 bisa diakses melalui artikel ini.

Untuk diketahui rekrutmen Pendamping Lokal Desa (PLD) 2021 diumumkan sejak Jumat 19 November 2021.

Baca Juga: Jadwal Rekrutmen Pendamping Lokal Desa 2021, Begini Tahapanya

Adapun dasar dari pengumuman tersebut adalah KEMENTERIAN DESA, PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL, DAN TRANSMIGRASI RI Nomor: 1983/PMD.04/XI/2021 TENTANG REKRUTMEN BARU PENDAMPING LOKAL DESA (PLD) T.A. 2021.

Sementara pengumuman ini dilatarbelakangi oleh adanya kekosongan tenaga Pendamping Profesional (TPP) tahun anggaran 2021.

Adapun kualifikasi Pendamping Lokal Desa (PLD) 2021 adalah sebagai berikut: 

Baca Juga: Rekrutmen Pendamping Desa (PLD) 2021 Kembali Dibuka, Begini Syarat dan Cara Mendaftarnya

1. Pendidikan minimal SLTA atau Sederajat;

2. Memiliki pengalaman bidang pembangunan desa dan/atau pemberdayaan masyarakat minimal 2 (dua) tahun;

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Kemendes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini