Rekrutmen Pendamping Desa (PLD) 2021 Kembali Dibuka, Begini Syarat dan Cara Mendaftarnya

- 20 November 2021, 11:33 WIB
Kementerian Desa PDTT kembai Membuka Lowongan Kerja sebagai Pendamping Lokal Desa (PLD) 2021
Kementerian Desa PDTT kembai Membuka Lowongan Kerja sebagai Pendamping Lokal Desa (PLD) 2021 /CerdikIndonesia/Kementerian Desa PDTT

MEDIA TULUNGAGUNG - Rekrutmen terbuka Pendamping Lokal Desa (PLD) 2021 dibuka oleh Kementerian Desa, Adapun syarat dan cara dafatarnya ada didalam artikel ini.

Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal Dan Transmigrasi Republik Indonesia (Kemendes PDTT RI) membuka kembali rekrutmen Pendamping Lokal Desa tahun 2021.

Berkaitan dengan informasi rekrutmen Pendamping Lokal Desa mulai dibuka sejak Jumat 19 November 2021.

Baca Juga: Film Akhirat A Love Story, Adipati Dolken Ungkap Tantanganya: Jadikan Dunia Fantasi Masuk Akal

Sementara penerimaan pendaftaran rekrutmen Pendamping Desa Lokal dimulai pada hari Sabtu – Rabu 20 - 24 November 2021.

Rekrutmen Pendamping Lokal Desa (PLD) tertuang dalam PENGUMUMAN
Nomor: 1983/PMD.04/XI/2021 TENTANG REKRUTMEN BARU PENDAMPING LOKAL DESA (PLD) T.A. 2021.

Adapun latar belakang dari Rekrutmen Pendamping Lokal Desa (PLD) tahun 2021 adalah dalam rangka pengisian kekosongan Tenaga Pendamping Profesional (TPP) Tahun Anggaran 2021.

Baca Juga: Bintangi Film Akhirat A Love Story dengan Adipati Dolken, Della Dartyan Ungkap Kemudahanya: Keuntungan Kita

Adapun ketentuan dan persyaratan sebagai berikut:

Ketentuan pengisian/rekrutmen merujuk pada Lampiran Keputusan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Nomor 40 tahun 2021 tentang Petunjuk Teknis Pendampingan Masyarakat Desa Bab IV Huruf C nomor 2 tentang Rekrutmen Baru.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Kemendes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini