5 Manfaat Mengonsumi Ikan Mas untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satuny Mengontrol Kadar Kolesterol

- 29 Juni 2022, 22:03 WIB
Manfaat mengonsumsi ikan mas
Manfaat mengonsumsi ikan mas /Tangkapan layar/ youtube/ Nuraaini Soewarto

3. Mengontrol kadar kolesterol
Dalam ikan mas terkandung niasin atau vitamin B3, sehingga konsumsinya bisa menjaga kadar kolesterol dalam darah.

Vitamin ini diketahui mampu meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL) dan menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL).

4. Menjaga kesehatan mata
Ikan mas juga mengandung vitamin A yang dibutuhkan untuk menjaga kornea mata tetap jernih, sehingga fungsi penglihatan tetap baik.

Baca Juga: 7 Manfaat Daun Sirih Merah untuk Kesehatan, Mulai dari Menguatkan Gigi hingga Menyembuhkan Radang

Selain itu, vitamin A juga dibutuhkan untuk mencegah berbagai penyakit mata, misalnya degenerasi makula dan rabun senja.

5. Mengontrol tekanan darah
Ikan mas mengandung kalium di dalamnya yang bisa menenangkan dinding pembuluh darah.

Tak hanya itu, kalium juga mengurangi kadar sodium atau garam berlebih dalam tubuh dengan cara mengeluarkannya melalui urine.

Garam berlebih diketahui menjadi salah satu hal yang memicu kenaikan tekanan darah.***

Halaman:

Editor: Nadia Fairuz Azzahro

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini