Ustadz Abdul Somad Ingatkan Para Orang Tua untuk Menjaga Anak Perempuannya, Terutama dalam Hal Berikut Ini

- 17 Februari 2022, 15:29 WIB
Ustadz Abdul Somad Ingatkan Para Orang Tua untuk Menjaga Anak Perempuannya, Terutama dalam Hal Berikut Ini
Ustadz Abdul Somad Ingatkan Para Orang Tua untuk Menjaga Anak Perempuannya, Terutama dalam Hal Berikut Ini /Tangkapan layar Kanal YouTube/Ustadz Abdul Somad Official.

MEDIA TULUNGAGUNG – Ustadz Abdul Somad ingatkan para orang tua untuk menjaga anak perempuannya, terutama dalam hal berikut ini.

Sebagaimana diketahui bahwa anak merupakan salah satu harta yang paling berharga. Karena anak yang soleh-solehah bisa memberikan pahala yang terus mengalir meski orang tua sudah meninggal.

Untuk itu mendidik anak dengan baik, dan menjaga prilakunya sangatlah penting.

Dalam sebuah kesempatan Ustadz Abdul Somad menjelaskan mengenai seharusnya orang tua menjaga anak perempuannya.

Baca Juga: Amerika Ungkap Ratusan Ribu Tentara Kepung Ukraina, Penarikan Pasukan Klaim yang Palsu

Di zaman sekarang ini, menjaga anak perempuan adalah sesuatu yang tidak mudah untuk dilakukan.

Dikutip Mediatulungagung.com dari video Youtube.com di kanal @Ustadz Abdul Somad Official yang diunggah pada 11 Februari 2022, Abdul Somad menjelaskan tentang sebaiknya jangan membiarkan anak perempuan untuk pergi bersama laki-laki lajang yang belum muhrim.

"Jangan kasih dia dibawa anak lajang keluar pada hari Sabtu sore. Besok hari Sabtu, sudah datang anak lajang mengendarai sepeda motor dan mau membawa anak gadis."

Baca Juga: Rusia Kirim Tambahan 7000 Pasukan Militer di Perbatasan Ukraina, Amerika Seringatkan Ancaman Serius

Halaman:

Editor: Muhammad Irfan Masruri

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x