Gregoria Diwaspadai Tunggal Putri China, Loh Kean Yew Jaga Jarak dengan Ginting di BWF World Tour Finals 2022

- 7 Desember 2022, 08:54 WIB
Pebulu tangkis tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung saat menjalani latihan di lapangan utama Australian Open 2022 di Quay Centre, Sydney, Australia, Senin 14 November 2022
Pebulu tangkis tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung saat menjalani latihan di lapangan utama Australian Open 2022 di Quay Centre, Sydney, Australia, Senin 14 November 2022 /

Baca Juga: Profil Pendidikan Masa Depan, Di Era Revolusi Industri 4.0

Selain mewaspadai Akane Yamaguchi dan An Seyong, Grego masuk daftar pemain yang menurutnya harus diwaspadai.

“Ketiganya di grup saya adalah lawan yang kuat. Saya kalah dalam pertandingan terakhir saya dari Akane Yamaguchi dan An Se Young. Juga, saya tidak bisa meremehkan Tunjung, meskipun ini adalah Final pertamanya,” ujar Chen Yufei.

Dari hasil pertemuan di tahun 2022, Chen Yufei mengungguli skor atas Gregoria Mariska Tunjung 1-0 saat tunggal putri dari Jawa Tengah itu kalah di babak perempat final Jepang Open 2022.

Baca Juga: BTS Akan Jalani Wajib Militer Sekitar Dua Tahun, Benarkah? Andrew Kim: Kebijakan yang Ketat Untuk Pengecualian

Jadwal dan Draw Pertandingan HSBC BWF World Tour Finals 2022

Pada hari ini, Rabu 7 Desember 2022 akan dipertandingkan 20 laga babak penyisihan grup yang berlangsung di Nimibutr Arena, Bangkok, Thailand.

Berikut pertandingan para pemain Indonesia yang dimulai pukul 11:00 WIB:

Court 1

Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti vs Pearly Tan/Thinaah Muralitharan (Match 2)

Halaman:

Editor: Azizurrochim

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah