Grup H Piala Dunia Qatar 2022, Kali Terakhir Cristiano Ronaldo Bermain di Piala Dunia ?

- 10 November 2022, 18:35 WIB
Grup H Piala Dunia 2022 Qatar
Grup H Piala Dunia 2022 Qatar /

Baca Juga: Grup D Piala Dunia Qatar 2022 , Mampukah Prancis Patahkan Kutukan Juara Bertahan?

2. Uruguay (Favorit)
Tim berjuluk La Celeste ini pernah dua kali meraskan kejayaan dan gelar Piala Dunia pada tahun pada 1930 dan 1950.

Skuad asuhan pelatih lokal Diego Alonso ini memiliki banyak opsi dan pilihan pemain di berbagai lini sebut saja Fernando Muslera, Diego Godín, José Giménez, Luis Suárez, dan Edinson Cavani.

Dan beberapa bintang muda menjanjikan seperti Ronald Araújo, Federico Valverde, dan Darwin Nunez.Tentu saja ini membuat mereka tidak akan bingung menentukan line up dengan kombinasi pemain senior dan pemain muda berbakat , mari kita tunggu apakah mereka bisa meraih gelar ke-3 di ajang Piala Dunia Qatar 2022.

Baca Juga: Grup C Piala Dunia Qatar 2022 , Duel Messi dan Lewandowski Kembali Memanas

3. Korea Selatan (Kuda Hitam)
Mantan tim yang pernah diasuh Coach Shin Tae Yong ini , kini di latih oleh pria asal Portugal bernama Paulo Bento , tim berjuluk Taegeuk Warriors kini harus sedikit cemas.

Pasalnya sang bintang mereka Son Heung Min diterpa isu cedera usai keluar dengan jalan berjinjit pada saat membela klubnya di laga terakhir penyisihan grup Liga Champions.

Kini mereka hanya bisa mengandalkan kerja sama tim karna tidak ada lagi pemain yang bisa jadi tumpuan tim.

Atau justru mereka akan tampil lepas karna serangan tak lagi berpusat pada satu atau dua pemain.Menarik untuk kita tunggu apakah mereka bisa mencapai semi final lagi seperti pada tahun 2002 atau justru berakhir kegagalan.

Baca Juga: Grup B Piala Dunia Qatar 2022, 2 Negara Konflik berada di Satu Grup

Halaman:

Editor: Nadia Fairuz Azzahro

Sumber: idezia.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah