Grup B Piala Dunia Qatar 2022, 2 Negara Konflik berada di Satu Grup

- 10 November 2022, 11:25 WIB
Peta Kekuatan Grup B Piala Dunia 2022 Qatar./Tangkap Layar YouTube starting eleven story
Peta Kekuatan Grup B Piala Dunia 2022 Qatar./Tangkap Layar YouTube starting eleven story /

Namun mereka memiliki dua pemain pilar dalam diri Weston Mc Kennie pemain Juventus dan C Christian Pulisic punggawa Chelsea.

Baca Juga: Daftar Pemain Timnas Kroasia di Piala Dunia Qatar 2022, Luka Modric Makin Tua Makin Jadi?

Inggris (Favorit)
Pasukan berjuluk The Three Lions ini diisi oleh pemain-pemain berbakat dari tiap kompetisi baik kompetisi lokal mereka English Premire League(EPL) , maupun yang bermain di klub-klub benua Eropa.

Skuad asuhan Gareth Southgate ini dipimpin kapten sekaligus top skor mereka Harry Kane seorang striker dari klub asal London Tottenham Hotspurs , Kane mengoleksi 51 gol dalam 75 penampialnnya untuk timnas Inggris.

Nama-nama muda seperti Jude Belingham , Phil Foden dan Bukayo Saka , memberi ketenangan bai skuad ini nantinya bila mereka ditingggal para pemain senior mereka.

Dengan tiga pesaing lainnya tentu Inggris jadi favorit usai pencapaian apik mereka di edisi sebelumnya 2018 yang mencapai semi final.

Baca Juga: Qatar Alami Lonjakan Pesat dari Sisi Pariwisata Jelang Piala Dunia 2022, Menang Banyak ?

Wales (Kuda Hitam)
Tim terakhir dalam daftar ini ialah timnas Wales salah satu tim dari tanah Britania , kesebelasan berjuluk The Dragon ini salah satu yang berhasil lolos melalui laga play off.
Mereka dilatih pelatih lokal mereka Rob Page , kapten sekaligus top skor mereka saat ini Gareth Bale adalah pemain dengan torehan gol terbanyak dalam sejarah timnas Wales dengan 40 gol.

Tentu kesempatan lolos ke Piala Dunia Qatar 2022 ini takkan disia-siakan oleh Bale dan kawan-kawan , ini akan menjadi Piala Dunia terakhir bagi Bale dan juga ajang internasional terakhir dalam karirnya.

Karna ada rumor yang menyebut ia akan pensiun usai ajang Piala Dunia Qatar 2022 ini.Tentu Bale akan melakukan segalanya untuk tarian terakhir nya di olahraga si kulit bundar ini.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini