Skuad Resmi Timnas Portugal di Piala Dunia Qatar , Cristiano Ronaldo Masih Dipanggil Meski Tampil Buruk di MU

11 November 2022, 15:40 WIB
Pemain Portugal yang akan maju pada Piala Dunia 2022 Qatar //Tangkap Layar Youtube/ Sports Ball ID

MEDIA TULUNGAGUNG – Pada edisi sebelumnya timnas Portugal hanya berhasil sampai pertandingan pertama bakak 16 besar di Piala Dunia Rusia 2018 silam.

Kini pasukan selecao akan berjuang untuk melangkah lebih jauh pada gelaran Piala Dunia Qatar 2022 ini , teruntuk Cristiano Ronaldo ia harus memenangkan gelar ini , karena mungkin ini akan jadi satu-satunya kesempatan yang ia miliki sebelum pensiun.

Para pemain muda penerus pun sudah mulai bermunculan dari nama-nama seperti Rúben Dias, Rúben Neves, sampai João Félix dengan ini bisa dipastikan masa depan timnas Portugal akan baik-baik saja setelah ditinggal Cristiano Ronaldo.

Berikut daftar lengkap pemain timnas Portugal dikutip MEDIA TULUNGAGUNG dari akun Instagram resmi @portugal :

Baca Juga: Skuad Resmi Timnas Maroko di Piala Dunia Qatar , Ziyech Kembali Meski Sedang Tampil Buruk di Chelsea

Kiper : 3 Pemain
1. Diogo Costa (FC Porto)
2. Jose Sa (Wolverhampton Wanderers FC)
3. Rui Patrício (AS Roma).

Bek : 8 Pemain
1. Diogo Dalot (Manchester United)
2. Joao Cancelo (Manchester City)
3. Danilo Pereira (PSG)
4. Pepe Lima (FC Porto)
5. Ruben Dias (Manchester City)
6. Antonio Silva (SL Benfica)
7. Nuno Mendes (PSG)
8. Raphael Guerreiro (Borussia Dortmund).

Baca Juga: Skuad Resmi Timnas Kamerun di Piala Dunia Qatar , Era Baru Kamerun Setelah Samuel Eto’o Gantung Sepatu

Gelandang : 9 Pemain
1. Joao Palhinha (Fulham FC)
2. Ruben Neves (Wolverhampton Wanderers FC)
3. Bernardo Silva (Manchester City)
4. Bruno Fernandes (Manchester United)
5. Joao Mario (SL Benfica)
6. Matheus Nunes (Wolverhampton Wanderers FC)
7. Otavio Monteiro (FC Porto)
8. Vitinha (PSG)
9. William Carvalho (Real Betis).

Penyerang : 6 Pemain
1. Andre Silva (RB Leipzig)
2. Gonçalo Ramos (SL Benfica)
3. Joao Félix (Atletico Madrid)
4. Ricardo Horta (SC Braga)
5. Cristiano Ronaldo (Manchester United)
6. Rafael Leao (Ac Milan)

Baca Juga: Dipenuhi dengan Banyak Pemain Veteran, Ini Skuat Timnas Uruguay untuk Piala Dunia Qatar 2022

Itu dia daftar lengkap 26 pemain yang akan dibawa Portugal ke Piala Dunia Qatar , Bagaimana menurut anda , mampukah Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan mengantarkan Portugal pada piala dunia tahun ini usai sebelumnya mereka langsung gugur di fase krnockout 16 besar pada 2018 silam.

Demikian pembahasan kami soal daftar resmi skuad lengkap Portugal untuk Piala Dunia Qatar 2022 , pastikan anda terus ikuti update perkembangan selanjutnya dari kami.

Maka dari itu pastikan anda selalu melihat update dari kami MEDIA TULUNGAGUNG dalam Topik Khusus Piala Dunia Qatar 2022 klik DI SINI

Bagaimana para pembaca semoga infromasi ini bermanfaat bagi kalian yang ingin menonton pertandingan baik secara langsung ataupun di rumah.***

 

Editor: Nadia Fairuz Azzahro

Sumber: Instagram @portugal

Tags

Terkini

Terpopuler