Mendalami Isi Tritura dan Latar Belakang Demonstrasi Mahasiswa yang Diperingati Setiap 10 Januari

- 8 Januari 2022, 13:44 WIB
Mendalami Isi Tritura dan Latar Belakang Demonstrasi Mahasiswa yang Diperingati Setiap 10 Januari
Mendalami Isi Tritura dan Latar Belakang Demonstrasi Mahasiswa yang Diperingati Setiap 10 Januari /twibbonize.com/Nasir Maulana Dante/

MEDIA TULUNGAGUNG - Tritura atau Tri Tuntutan Rakyat adalah aspirasi para mahasiswa Indonesia terhadap pemerintah yang digelar sejak tanggal 10 sampai 13 Januari 1966 dalam rangka mengembalikan kesejahteraan Indonesia.

Sampai hari ini, tanggal 10 Januari masih diperingati sebagai Hari Tritura. Hari penting dalam sejarah politik, ekonomi, dan sosial masyarakat Indonesia. Oleh karenanya, pada artikel ini kita akan mendalami isi Tritura dan latar belakang peristiwa tersebut.

Dilansir Media Tulungagung dari berbagai sumber ilmiah, berikut penjelasan rinci mengenai isi Tritura.

Saat membicarakan Tritura, mau tidak mau kita harus menyinggung peristiwa pembunuhan tragis 7 jenderal di Sumur Lubang Buaya pada tanggal 30 September 1965 atau lebih dikenal G30SPKI.

Peristiwa G30SPKI menjadi titik awal mengapa keluar Tritura pada tanggal 10 Januari 1966.

Baca Juga: 10 Januari Peringati Hari Apa? Peringatan Peristiwa Tritura, Sejarah Demontrasi Mahasiswa Menuntut Pemerintah

Pasca peristiwa G30SPKI, sebagian besar masyarakat Indonesia banyak mengalami teror dari (diduga) kelompok tersebut. Teror di pemerintahan maupun masyarakat kelas bawah menyebabkan chaos secara ekonomi, politik, dan sosial.

Kekacauan demikian memicu semangat para mahasiswa angkatan 66 untuk turun ke jalan dan menyampaikan aspirasi mereka secara lugas dan langsung. Pada tanggal 10 Januari, tuntutan tersebut benar-benar terjadi.

Sebagaimana namanya, Isi Tritura ada tiga yaitu permintaan kepada pemerintah untuk;

Halaman:

Editor: Muhammad Irfan Masruri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x