Bacaan Doa Hari Tasyrik Arab, Latin dan Terjemahan Lengkap dengan Keutamaanya

- 11 Juli 2022, 21:13 WIB
Jamaah Haji Mabit di Mina di Malam Hari-hari Tasyrik /
Jamaah Haji Mabit di Mina di Malam Hari-hari Tasyrik / /GLady / pixabay/

 

MEDIA TULUNGAGUNG - Berikut ini adalah bacaan doa hari tasyrik lengkap dengan keutamaanya.

Hari tasyrik jatuh pada tanggal 11, 12, dan 13 Dzulhijjah atau 3 hari setelah hari Raya Idul Adha.

Berbagai amalan dan doa biasanya dipanjatkan muslim untuk dikerjakan.

Baca Juga: Jadwal Shalat Fardu dan Duha Khusus Wilayah Kabupaten Tuban dan Sekitarnya Selasa, 12 Juli 2022!

hal tersebut merupakan anjuran langsung dari Rasulullah shallallahu alaihi wasallam.

Pada hari mulia tersebut, jemaah yang menunaikan ibadah haji berada di Mina untuk melakukan jumrah.

Sementara bagi yang tidak berhaji, hari tasyrik merupakan waktu diharamkannya puasa.

Baca Juga: Apa Arti Tanazul Bagi jemaah Haji Asal Indonesia yang Sakit? Begini Penjelasanya

Hari tasyrik juga merupakan hari yang mulia, sebagaimana Rasulullah shalllahu alaihi wa sallam bersabda dalam hadist riwayat Abu Daud no. 1765:

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x