Inilah Sosok yang Menggantikan Takhta Kerajaan Inggris Pasca Meninggalnya Ratu Elizabeth II

- 9 September 2022, 20:18 WIB
Potret Ratu Elizabeth II.
Potret Ratu Elizabeth II. /Instagram.com/@theroyalfamily/

Baca Juga: Fakta Ratu Elizabeth II Pernah Bertemu Para Pemimpin Indonesia Pada Masanya, Liburan Ke Bali Hingga Yogyakarta

Perubahan yang terjadi seperti lirik "God Save the Queen" (Tuhan Menjaga Sang Ratu) diubah menjadi "God Save the King" (Tuhan Menjaga Sang Raja).

Dikutip oleh MEDIA TULUNGAGUNG dari laman PMJ News pada 9 September 2022.

Sebagian besar lirik lagu itu akan tetap sama, kecuali kata ganti orang ketiga perempuan (she/her) diganti dengan kata ganti orang ketiga laki-laki (he/his), dan kata "Ratu" diganti dengan "Raja".

"God Save the King" sebenarnya memang judul asli lagu itu. Lagu itu ditulis pada 1745 dan dikenal sebagai lagu kebangsaan Inggris pada awal abad ke-19, berdasarkan situs resmi Keluarga Kerajaan.***

Halaman:

Editor: Nadia Fairuz Azzahro

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini