Daftar Film Drama Korea dengan Ranting Tertinggi Sepanjang Tahun 2022, Beserta Pemeran Utamanya

- 1 Januari 2023, 14:55 WIB
Kolase poster drama Young Lady Gentleman, Twenty One Twenty Five Dan A Business Proposal.
Kolase poster drama Young Lady Gentleman, Twenty One Twenty Five Dan A Business Proposal. /Allkpop/

MEDIA TULUNGAGUNG – Di setiap tahun pasti ada Drama Korea (Drakor) yang tayang di serial televisi maupun di platform resmi yang selalu menggugah para penonton.

Drama Korea sendiri merupakan K-drama yang menjadi salah satu tayangan yang dinantikan oleh para penggemar di seluruh dunia termasuk di Indonesia.

Selain itu, tren Drakor semakin meningkat, sejak ditayangkan dalam berbagai platform streaming yang dirilis dan populer di berbagai negara.

Baca Juga: Jordi Amat Tidak Dapat Dimainkan di Pertandingan Melawan Filipina, Begini Penyebabnya

Dilansir MEDIA TULUNGAGUNG dari laman Antara, pada tanggal 1 Januari 2023.

Berikut rangkuman drama Korea yang dirilis tahun ini dan berhasil memperoleh ranting atau peringkat pemirsa tertinggi versi Nielsen Korea, berdasarkan urutan waktu penayangan perdananya.

Twenty One Twenty Five
Drama Korea Twenty One Twenty Five tersebut dibintangi oleh Kim Tae-ri dan Nam Joo-hyuk ini menjadi populer berkat sentuhan nuansa dan nostalgia era 1990-an Korea yang ditampilkan lengkap dengan bumbu romansa dan perjuangan mencapai mimpi di masa muda.

Drama ini tayang perdana di tvN pada tanggal 12 Februari 2022, dengan jumlah 16 episode yang berakhir pada 3 April 2022.

Menurut Nielsen Korea, drakor twenty one twenty five ini mencapai ranting nasional dengan rata-rata 9,63 persen.

Baca Juga: Permainan Tradisional Lato-Lato Viral TikTok Ternyata Dibenci Pemerintah Mesir, Mengapa?

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x