Kumpulan Tanaman Hias yang Mendatangkan Rezeki, Salah Satunya Bunga Kertas

- 12 November 2021, 15:08 WIB
 Ilustrasi tanaman hias bougenville atau bunga kertas yang cocok ditanam disegala cuaca.
Ilustrasi tanaman hias bougenville atau bunga kertas yang cocok ditanam disegala cuaca. /Pixabay.com/Praglady

MEDIA TULUNGAGUNG - Tanaman hias bisa menjadi dekorasi yang cantik untuk beberapa ruangan di dalam rumah.

Tanaman hias tersebut akan membuat suasana rumah terasa indah dan segar.

Selain itu beberapa tanaman hias tampaknya memiliki manfaat positif lainnya seperti pembersih udara dan bahkan dapat membawa keberuntungan dan rezeki berlimpah menurut fengshui.

Baca Juga: Jerawat Hingga Bisul Sembuh dengan Cara Alami ini, Cukup Pakai Tanaman ini Menurut dr Zaidul Akbar

Dikutip Mediatulungagung dari kanal youtube Primbon Jawa, berikut ini adalah beberapa tanaman hias pembawa rezeki dan keberuntungan menurut fengshui.

1. Bunga kertas

Bunga ini biasa dijumpai di pekarangan rumah dan umum sekali tumbuh di daerah tropis seperti di Indonesia.

Tanaman ini dipercaya mampu membuat keluarga menjadi lebih harmonis langgeng dan penuh dengan kasih sayang.

Baca Juga: Cara Mengatasi Susah Tidur Hingga Hati Gelisah, Ustadz Adi Hidayat Ungkap Bacaan hingga Amalan yang Dilakukan

2. Sri Rezeki

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah