Kumpulan Hari Besar yang Terjadi Pada Bulan Desember, Mulai dari Hari Hak Asasi Manusia hingga Hari Nusantara

- 4 Juli 2022, 20:30 WIB
Ilustrasi kalender dan kumpulan hari besar nasional dan internasional yang terjadi pada bulan Desember
Ilustrasi kalender dan kumpulan hari besar nasional dan internasional yang terjadi pada bulan Desember /pexels/owfiqu barbhuiya-

MEDIA TULUNGAGUNG - Dalam setahun terdapat berbagai macam hari besar yang terjadi, baik hari besar nasional hingga internasional.

Dalam setiap hari besar nasional dan internasional ada sejarah besar yang tercatat pada waktu tersebut.

Biasanya setiap peristiwa penting yang berkaitan dengan sejarah diingat melalui kalender hari besar nasional dan internasional.

Salah satu peristiwa penting tersebut juga ada yang terjadi pada bulan Desember.

Baca Juga: Ada Hari Besar Apa Saja yang Terjadi Pada Bulan November? Simak Jawabannya di Sini!

Lantas hari besar apa saja yang terjadi pada bulan Desember?

Yuk simak artikel ini sampai tuntas untuk mendapatkan jawabannya.

Dikutip oleh MEDIA TULUNGAGUNG dari laman bengkuluprov.go.id pada 4 Juli 2022.

01 Desember : Hari Artileri

01 Desember : Hari AIDS Sedunia (Internasional)

Halaman:

Editor: Nadia Fairuz Azzahro

Sumber: bengkuluprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x