15 Kata-Kata Bijak dan Mendalam Sambut Tahun 2023 dalam Bahasa Jawa, Lengkap Beserta Terjemah Bahasa Indonesia

- 31 Desember 2022, 13:02 WIB
15 kata-kata bijak dan mendalam dalam menyambut Tahun Baru 2023
15 kata-kata bijak dan mendalam dalam menyambut Tahun Baru 2023 /PIXABAY/Hsaart

Baca Juga: Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Aston Villa di Liga Inggris, 1 Januari 2023 Pukul 21.00 WIB

1. Manungsa mung ngunduh wohing pakarti (Kehidupan manusia baik dan buruk adalah akibat dari perbuatan manusia itu sendiri).

2. Gusti paring dalan kanggo uwong sing gelam ndalan (Tuhan memberi jalan untuk manusia yang mau mengikuti jalan kebenaran).

3. Dino iki iku hadiah paling apik seko usaha wingi, kanggo ngawali Tahun Baru 2023 (Hari ini adalah hadiah atas usaha kita kemarin, untuk mengawali tahun baru).

4. Golek sampurnaning urip lahir batin lan golek kusumpurnaning pati (Kita bertanggung jawab untuk mencari kesejahteraan hidup di dunia dan akhirat).

5. Nyambut 2023 kaleh suka cita. Mugi-mugi kabeh pinuwun saget terlaksana (Sambutlah Tahun Baru 2023 dengan penuh sukacita. Semoga segala keinginan bisa terlaksana).

Baca Juga: Link Live Streaming Filipina vs Indonesia di Piala AFF 2022, 2 Januari 2023 Pukul 19.30 WIB

6. Dino iki iku hadiah paling apik seko usaha wingi, kanggo ngawali Tahun Baru 2023 (Hari ini adalah hadiah atas usaha kita kemarin, untuk mengawali tahun baru 2023).

7. Ojo dumeh, ojo nyeleh, ojo gersulo, ojo suloyo, lan rasah neko-neko (Jangan sombong, jangan nyeleh, jangan mengeluh, jangan marah, dan jangan aneh-aneh).

8. Mulo ing tahun 2023 iki, ayo diubah diapikno. Omongane kelakuane dijogo (Jadi di tahun 2023 ini, ayo semua diubah jadi lebih baik lagi. Menjaga bicara dan sikap misalnya).

Halaman:

Editor: Azizurrochim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini