Kucingmu Cacingan? Tidak Perlu Dibawa ke Dokter, 5 Bahan Alami Ini Bisa Jadi Obatnya

- 5 Juli 2022, 20:19 WIB
Ilustrasi. Kucingmu Sering Berbaring di Tumpukan Pakaian? Begini Alasannya Menurut Ahli Hewan
Ilustrasi. Kucingmu Sering Berbaring di Tumpukan Pakaian? Begini Alasannya Menurut Ahli Hewan /Pixabay/pexels/

Media Tulungagung - Saat kucing kesayangan sakit pasti kita merasa bingung apalagi sampai tidak mau makan.

Salah satu penyakit yang sering hinggap di tubuh kucing kesayangan kita adalah cacingan.

Obat dari bahan alami sebenarnya bisa menjadi penangkal bagi kucing cacingan tanpa harus membawanya ke dokter.

Baca Juga: Daftar Pemain Ganda Putri 10 Besar Dunia Versi BWF yang Pernah Dikalahkan Apriyani dan Siti Fadia

Kamu tidak perlu khawatir meskipun parasit yang hinggap akan membuat kucing kehilangan nafsu makan mereka dan badan kurus.

Berikut akan kami bagikan, lima bahan alami yang bisa menjadi obat kucing cacingan tanpa harus membawa ke dokter, seperti dilansir Tim Media Tulungagung dari Pikiran Rakyat Bandung, Rabu, 5 Juli 2022.

 

1. Kelapa Muda

Kelapa muda dapat membantu Anda mengangani masalah cacingan pada kucing. Anda hanya perlu memberikan daging buah kelapa muda untuk membersihkan cacing pada saluran pencernaan kucing.

Halaman:

Editor: Azizurrochim

Sumber: Bandung Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah