Keistimewaan Hari Jumat, ini Amalan yang Dijamin Mustajab Menurut Syekh Ali Jaber

- 16 Juni 2022, 21:18 WIB
Syekh Ali Jaber jelaskan amalan Jumat.
Syekh Ali Jaber jelaskan amalan Jumat. /Tangkap layar YouTube TAMAN SURGA.NET

MEDIA TULUNGAGUNG - Pada hari jumat ada beberapa amalan yang seringkali dilakukan oleh umat muslim.

Bahkan, karena hari jumat dinilai sebagai hari yang paling berkah daripada lainya, tak jarang seseorang melakukan amalan tertentu.

Berkaitan dengan ini, Syekh Ali Jaber menjelaskan amalan yang paling mustajab dialkuakn pada hari Jumat.

Baca Juga: Jangan Lupa Besok Jumat! Lakukan 1 dari 7 Amalan ini, Dilapangkan Hati hingga Dapat Rezeki yang Tak Disangka

Menurutnya, ada 4 amalan yang paling mustajab, berikut penjelasanya.

Syekh Ali Jaber menjelaskan 4 amalan istimewa di hari Jumat dan waktu mustajab untuk berdoa.

Kata Syekh Ali Jaber, jika berdoa di waktu mustajab ini maka doa taidak ditolak Allah SWT.

Baca Juga: Indonesia Open 2022: Meski Peringkat 210, Siti Fadia/Apriyani Tumbangkan Ganda Putri China Lewat Rubber Game

Lantas 4 amalan istimewa di hari Jumat seperti apa menururut Syekh Ali Jaber ini? berikut penjelasannya.

"Hari terbaik di mana matahari terbit di dalamnya ialah hari Jumat. Pada hari itu Adam Alaihissalam diciptakan, dimasukkan ke surga, dikeluarkan daripadanya dan kiamat tidak terjadi kecuali di hari Jumat." (H.R Muslim).

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x