Bagaimana Hukum Melakukan Kebohongan Demi Kebaikan? Simak Penjelasan Buya Yahya

- 21 Oktober 2021, 16:20 WIB
Buya Yahya menjelaskan mengenai kebohongan demi kebaikan
Buya Yahya menjelaskan mengenai kebohongan demi kebaikan /Tangkap layar Youtube/Al-Bahjah TV

MEDIA TULUNGAGUNG – Dalam ajaran Islam, bohong merupakan perbuatan yang dilarang.

Apabila seseorang melakukan kebohongan maka dapat menimbulkan dosa.

Bahkan Nabi pernah menyampaikan kepada umatnya untuk berkata jujur meskipun itu pahit.

Namun bagaimana untuk hari ini, banyak yang sering mengatakan bahwa bohong demi kebaikan tidak masalah?

Dilansir Medaitulungagung.com dari channel YouTube Al-Bahjah TV yang diunggah 6 Juli 2021, berikut penjelasan Buya Yahya.

Baca Juga: Ustadz Syafiq Basalama Jelaskan Perbedaan Antara Azab dan Ujian dari Allah SWT, Simak Selengkapnya

Hal itu diungkapkan Buya Yahya menjawab pertanyaan seorang jamaah yang terpaksa melakukan kebohongan.

Jamaah itu mengatakan ada dua temannya yang saling benci, namun dia berusaha menutupi dan selalu menyampaikan hal baik kepada keduanya.

“Ngak titip salam, kita bilang titip salam, tapi mainnya cantik, agar mereka tidak tahu kalau kita berbohong” katanya.

Halaman:

Editor: Muhammad Irfan Masruri

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x