Rejeki Pasti Datang Berlimpah Jika Berdoa diawali dengan Surah Ini Menurut Ustadz Adi Hidayat

- 18 September 2021, 14:43 WIB
Ustadz Adi Hidayat sampaikan cara berdoa diawali dengan surah dalam alquran agar dikabulkan Allah
Ustadz Adi Hidayat sampaikan cara berdoa diawali dengan surah dalam alquran agar dikabulkan Allah /Instagram.com / @adihidayatofficial

MEDIA TULUNGAGUNG – Dalam suatu kesempatan ulama kondang tanah air Ustadz Adi Hidayat menyampaikan agar rejeki mengalir deras.

Menurut Ustadz Adi Hidayat, sebagai orang muslim dalam mencari rejeki haruslah berusaha dan berdoa.

Berdoa agar rejeki mengalir deras, menurut Ustadz Adi Hidayat sudah dijelaskan dalam hadits nabi.

Yaitu seseorang dianjurkan membaca surah dalam Alquran yang menjadi wasilah dikabulkannya doa, salah satunya doa memohon rejeki berlimpah.

Baca Juga: Berikut Cara Bertaubat yang Benar, Agar Dosa-Dosa Seseorang Diampuni Allah SWT Menurut Buya Yahya

Surat tersebut bukanlah Al Fatihah seperti yang diketahui banyak orang. Akan tetapi keutamaannya tidak kalah dari Umul Quran tersebut.

Dilansir Mediatulungagung.com dari video yang diunggah kanal YouTube Quaismar Channel pada Kamis, 7 Mei 2020 menjelaskan tentang surat yang menjadi pembuka doa tersebut.

Berdoa merupakan perintah langsung dari Allah yang ditujukan kepada umat Islam ketika memiliki permintaan dalam hidup.

Dalam berdoa ada banyak cara yang dilakukan agar mustajab. Salah satunya dengan membaca ayat-ayat teetentu sebagai pembuka doa.

Selama ini orang mengetahui Al Fatihah bisa menjadi pembuka sebuah doa agar segera dikabulkan Allah.

Halaman:

Editor: Muhammad Irfan Masruri

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x