Rezeki Datang dari Segala Penjuru, Amalkan Doa Pembuka Rezeki dari Segala Penjuru Berikut Ini

- 13 September 2021, 21:23 WIB
Ilustrasi orang berdoa: Rezeki Datang dari Segala Penjuru, Amalkan Doa Pembuka Rezeki dari Segala Penjuru Berikut Ini
Ilustrasi orang berdoa: Rezeki Datang dari Segala Penjuru, Amalkan Doa Pembuka Rezeki dari Segala Penjuru Berikut Ini /Pixabay/mohammad_hassan

MEDIA TULUNGAGUNG – Doa pembuka rezeki dari segala penjuru bisa diamalkan untuk membuka rezeki agar diberkahi Allah SWT seperti yang disunnahkan.

Berdoa merupakan kewajiban seluruh umat muslim sebagai wujud penghambaan diri kepada Sang Khalik.

Setiap muslim dibebaskan berdoa memohon apapun selagi hal tersebut merupakan kebaikan bagi dirinya dan orang lain.

Baca Juga: Doa Mohon Khusnul Khotimah yang Disebutkan di Dalam Al Quran Beserta Terjemahan

Salah satu doa yang baik adalah doa mohon khusnul khotimah atau akhir hayat yang baik menurut Al Quran.

Berikut doa pembuka rezeki dari segala penjuru yang disunnahkan seperti dilansir MEDIA TULUNGAGUNG dari Buku Doa Sehari-hari Kemenag RI.

Baca Juga: Rahasia Doa Cepat Terkabul Menurut Dalil Al Quran dan Hadits, Berikut Tata Cara Berdoa yang Benar

 

Rezeki Datang dari Segala Penjuru, Amalkan Doa Pembuka Rezeki dari Segala Penjuru Berikut Ini
Rezeki Datang dari Segala Penjuru, Amalkan Doa Pembuka Rezeki dari Segala Penjuru Berikut Ini

Artinya:

"Wahai Allah limpahkanlah rahmat atas junjungan kita Nabi Muhammad Saw; sebanyak aneka rupa rizqi. Wahai Dzat Yang Maha Meluaskan rizqi kepada orang yang dikehendaki-Nya tanpa hisab. Luaskan dan banyakanlah rizqiku dari segenap setiap penjuru dan perbendaharaan rizqi-Mu tanpa pemberian dari makhluk, berkat kemurahan-Mu jua. Dan limpahkanlah pula rahmat dan salam atas dan para sahabat beliau.”

Halaman:

Editor: Yoga Adi Surya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x