Daftar Android ini Tak Dapat Gunakan WhatsApp Di Akhir Bulan Desember 2022, Ada Iphone hingga Samsung

- 29 Desember 2022, 07:57 WIB
WhatsApp Tidak Dapat Digunakan Lagi Pada Ponsel yang Sudah Lama, Ternya Ada Dari iPhone Juga
WhatsApp Tidak Dapat Digunakan Lagi Pada Ponsel yang Sudah Lama, Ternya Ada Dari iPhone Juga /Pixabay/Webster2703

Samsung
Adapun jenis ponsel android Samsung yang tidak dapat menggunakan WhatsApp lagi adalah Galaxy Ace 2, Galaxy Core, Galaxy S2, Galaxy S3 mini, Galaxy Trend II, Galaxy Trend Lite, dan Galaxy Xcover 2.

LG
Adapun jenis ponsel android LG yang tidak dapat menggunakan WhatsApp lagi adalah LG Enact, Lucid 2, Optimus 4X HD, Optimus F3, Optimus F3Q, Optimus F5, Optimus F6, Optimus F7, Optimus L2 II, dan Optimus L3 II.

Kemudian, LG Optimus L3 II Dual, Optimus L4 II Dual, Optimus F5, Optimus L5 Dual, Optimus L5 II, Optimus L7 II, Optimus L7 Dual dan Optimus Nitro HD.

Baca Juga: Sejarah Permainan Lato-Lato yang Viral di TikTok, Ternyata Miliki Segudang Manfaat Bagi Kesehatan

Sony
Adapun jenis ponsel android Sony yang tidak dapat menggunakan WhatsApp lagi adalah Xperia Arc S, Xperia Miro, Xperia Neo L, Wiko Cink Flve, dan Wiko Darknight ZT.
Lenovo

Adapun jenis ponsel android Lenovo yang tidak dapat menggunakan WhatsApp lagi adalah Lenovo A820.***

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x