Penyakit Kudis Kambing dan Domba: Penyebab, Ciri-ciri, Pencegahan dan Obat Alami Kudis pada Kambing

- 15 Desember 2021, 19:59 WIB
Penyakit Kudis Kambing dan Domba: Penyebab, Ciri-ciri, Pencegahan dan Obat Alami Kudis pada Kambing
Penyakit Kudis Kambing dan Domba: Penyebab, Ciri-ciri, Pencegahan dan Obat Alami Kudis pada Kambing /Pixabay/

Kulit tampak bercak-bercak merah yang membentuk bisul sehingga kulit akan mengalami kekakuan, penebalan, dan bersisik atau kerak-kerak pada permukaan kulit.

Kambing yang terkena kudis sering menggosokgosokkan bulunya ke dinding kandang karena gatal mengakibatkan bulu kambing rontok.

Kambing yang terkena scabies lambat laun akan kurus, nafsu makan berkurang, anemia/kekurangan darah, dan produksi susu menurun.

Pada infeksi yang berat dapat menyerang seluruh permukaan tubuh, pada infeksi ringan terlihat lokal pada daerah kaki, kepala, ambing atau telinga.

Baca Juga: Sinopsis Dewi Rindu 16 Desember 2021: Adrian Galau Karena ini, Rangga Kaget dengan Tingkah Laku Dewi

Pencegahan Kudis pada Kambing dan Domba

Pencegahan penyakit kudis pada kambing dapat dilakukan dengan cara:

  1. Sanitasi kandang dan penyemprotan pada kandang yang tercemar penyakit kudis sebelumnya.
  2. Hewan yang sakit dipisahkan dari hewan sehat dan hindari kontak langsung dengan ternak sehat.

Obat Alami Kudis pada Kambing

Sediaan biofarmaka bentuk sediaan obat gosok (oles) yang dapat digunakan untuk pengobatan kudis pada kambing bisa menggunakan beberapa campuran bahan alami seperti formulasi resep di bawah ini antara lain:

Lengkuas 3 ruas jari

Halaman:

Editor: Yoga Adi Surya

Sumber: Buku Teknologi Tepat Guna Untuk Kambing Universitas Airlangg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah