Pasca Gempa Bumi Mematikan, Turki Sediakan ‘Koridor Bantuan Udara’ sebagai Upaya Pencarian dan Penyelamatan Ko

- 11 Februari 2023, 10:20 WIB
Dampak gempa di Turki.
Dampak gempa di Turki. /GUGLIELMO MANGIAPANE/REUTERS

 

MEDIA TULUNGAGUNG – Kabar duka datang dari Turki, dimana terjadi gempa yang menewaskan 2.921 jiwa serta 15.834 orang terluka.

Gempa yang terjadi pada Senin pagi, 6 Februari 2023 tersebut berkuekuatan magnitudo 7,7. Dan melanda distrik Pazarcik di provinsi Kahramanmaras.

Selain itu, gempa juga mengguncang di sejumlah provinsi lain, termasuk Gaziantep, Sanliurfa, Diyarbakir, Adana, Adiyaman, Malatya, Ormaniye, Hatay dan Kilis.

Baca Juga: Hotman Paris Turun Tangan Terkait Kasus Perawat Gunting Jari Kelingking Bayi 8 Bulan di Pelembang

Gempa susulan terjadi pada pukul 13.24 waktu setempat atau 17.24 WIB, dengan kekuatan magnitudo 7,6 yang berpusat di distrik Elbistan Kahramanmaras.

Gempa juga dirasakan di sejumlah negara tetangga di sekitar wilayah itu, termasuk Lebanon dan Suriah.

Dilansir MEDIA TULUNGAGUNG dari laman Antara, pada tanggal 7 Februari 2023.

Setelah gempa awal, tukri menyediakan ‘koridor bantuan udara’ yang disediakan oleh angkatan Bersenjata Turki untuk mengantarkan tim pencarian dan Penyelamatan ke wilayah itu.

Baca Juga: Ternyata! Ini Sosok Pencipta Lagu ‘Care Bebek’ oleh Jegeg Bulan yang Viral di TikTok

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x