Pakar Spiritual Tak Sepakat Ayam Berkokok Malam Hari Sebagai Tanda Buruk, Begini Penjelasannya!

- 30 Juli 2022, 21:06 WIB
Ilustrasi ayam berkokok pada malam hari.
Ilustrasi ayam berkokok pada malam hari. /udomxp /Pixabay/udomxp

MEDIA TULUNGAGUNG - Secara umum ayam berkokok di pagi hari menjelang kemunculan fajar.

Namun tak jarang kita jumpai ayam berkokok di malam hari. Apakah kamu termasuk salah satu yang pernah mendengar ayam berkokok di malam hari?

Dalam hal ini beberapa masyarakat mengaitkannya dengan mitos sebagai pertanda buruk.

Pakar Spiritual Kang Sudiro memberikan penjelasan terkait mitos tersebut.

Baca Juga: Ayam Berkokok Malam Hari Pertanda Apa? Primbon Jawa Ungkap Datangnya Petaka hingga Wanita Hamil Diluar Nikah

Ayam berkokok di malam hari kerap dianggap sebagai tanda ayam tersebut melihat makhluk halus atau setan bergentayangan.

Namun Kang Sudiro mengaku tidak sepakat dengan hal tersebut.

Kang Sudiro sebagai pakar spiritual bahkan menyebut bahwa ayam berkokok pada malam hari adalah pertanda baik, atau akan datangnya kebaikan.

"Di dalam Islam, ayam jantan yang berkokok di malam hari itu adalah tanda akan datangnya kebaikan," kata Kang Sudiro.

Halaman:

Editor: Nadia Fairuz Azzahro

Sumber: Mapay Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini