20 Rekomendasi Lomba Menarik untuk Perayaan Hari Kemerdekaan 17 Agustus untuk Anak-anak hingga Dewasa

2 Agustus 2022, 20:06 WIB
Kumpulan ide lomba 17 Agustus dilingkungan RT. /Pixabay.com/ InfonesiaNatureID

MEDIA TULUNGAGUNG - Tak sedikit masyarakat Indonesia yang menggelar berbagai lomba unik dalam mengisi perayaan hari kemerdekaan pada 17 Agustus mendatang.

Dalam hal ini terdapat berbagai macam jenis lomba yang dapat dilakukan untuk memeriahkan perayaan hari kemerdekaan pada 17 Agustus.

Beberapa contoh lomba di bawah ini dapat kamu pilih sesuai dengan kelompok usia mulai dari anak-anak hingga dewasa.

Lantas apa saja lomba tersebut?

Baca Juga: Kumpulan Puisi Tema Perjuangan, Bisa Jadi Rekomendasi Lomba 17 Agustus Mendatang

1. Lomba panjat pinang

2. Lomba balap karung

3. Lomba balap karung pake helm

4. Lomba “nguwot” atau berjalan di atas bambu

5. Lomba sepeda di atas air

Baca Juga: 15 Rekomendasi Lomba 17 Agustus Murah Meriah, Dapat Diikuti Segala Usia Cek di Sini!

6. Lomba balapan bakiak

7. Lomba fashion show wanita

8. Lomba futsal pakai sarung atau dress wanita

9. Lomba gebuk bantal atau guling

10. Lomba gigit koin

Baca Juga: Contoh Puisi Pembangkit Semangat Kemerdekaan, Dapat Dijadikan Sebagai Rekomendasi Lomba 17 Agustus

11. Lomba memecahkan balon air dengan mata tertutup

12. Lomba memindahkan kelereng pakai sendok

13. Lomba meniru soekarno

14. Lomba merangkak sambil ngedot

15. Lomba mirip pahlawan kemerdekaan

Baca Juga: Rekomendasi Puisi Tema Kemerdekaan Menyentuh Cocok Dibacakaan Saat Lomba 17 Agustus 2022

16. Lomba balap egrang

17. Lomba memindahkan karet menggunakan sedotan

18. Lomba sepeda lambat

19. Lomba tangkap bebek atau itik

20. Lomba tarik tambang.

Sebelumnya artikel ini tayang di Sudut Batam berjudul "60 Ide Lomba Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2022, Nomor 32 Bikin Geli dan Seru".*** (Fadhil/Sudut Batam)

Editor: Nadia Fairuz Azzahro

Sumber: Sudut Batam

Tags

Terkini

Terpopuler